
TRIBUNNEWS.COM - Timnas Indonesia dinilai akan mendapat keuntungan pada laga melawan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Pertandingan tersebut akan digelar di di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (15/10/2019).
Selain itu ada juga berita mengenai pencoreatn 4 pemain di timnas U-19 Indonesia.
Berikut ini rangkuman berita timnas Indonesia dari BolaSport.com dari soal diuntungkan wasit hingga pencoretan pemain.
1. Timnas Indoensia diuntungkan wasit
Media Vietnam, Zing, menilai timnas Indonesia akan mendapat keuntungan dari wasit yang memimpin jalannya laga Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Timnas Indonesia akan menjamu Vietnam pada matchday keempat Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (15/10/2019).
https://ift.tt/2VMbRo5
October 13, 2019 at 08:16AM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Timnas Indonesia Dinilai Diuntungkan Wasit hingga Soal Pencoretan 4 Pemain"
Post a Comment