
TRIBUNNEWS.COM - Kementerian Perindustrian resmi merilis nama pendaftar CPNS 2019 yang lolos tahap seleksi administrasi.
Melalui unggahan di akun Instagram @kemenperin_ri, Selasa (17/12/2019), Kementerian Perindustrian menginformasikan pengumuman bagi peserta yang lulus seleksi administrasi penerimaan CPNS tahun 2019.
Anda bisa melihat hasilnya pada link berikut ini.
>>>>>>LINK Daftar Nama Peserta yang Lulus
"Halo, Sobat Industri !
Sudah makan siang belum ? Sambil menemani istirahat siang Sobat, mimin punya informasi penting nih.
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi #CPNSKemenperin2019 sudah keluar, lho.
Silahkan kunjungi link yang tertera pada poster, kemudian unduh pengumuman dan baca dengan teliti setiap poin pengumumannya.
Oh iya, supaya tidak ketinggalan update informasi mengenai seleksi #CPNSKemenperin2019, silahkan follow akun @osdm_kemenperin juga ya, Sobat.
Selamat untuk Sobat Industri yang lolos seleksi administrasi.
https://ift.tt/2trLcTb
December 18, 2019 at 08:11AM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Kementerian Perindustrian Rilis Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2019, Cek Namamu di Sini!"
Post a Comment