Search

4 Kedai Mi Yamin Legendaris di Bandung, Ada yang Buka Sejak 1976

TRIBUNTRAVEL.COM - Siapa yang tidak kenal mi yamin?

Mi yamin bisa dibilang sejenis dengan mi ayam namun yang membuatnya berbeda, kuah mi yamin dipisah.

Oleh sebab itu, tampilan warna mi yamin sedikit berbeda dengan mi ayam.

Mi yamin memiliki cita rasa yang gurih, manis, dan asin.

Selain itu, bahan baku mi yamin memiliki tekstur yang kenyal memanjang dan tidak terputus.

Khusus di Kota Bandung, Jawa Barat, traveler bisa menemukan empat kedai mi yamin yang legendaris dan bisa traveler coba:

1. Mi Yamin Toko You

Mi Yamin Toko You berada di Jalan Hasanudin nomor 12, Lebakgede, Coblong, Kota Bandung.

Toko You bisa dibilang sebagai pelopor mi yamin homemade di Bandung karena sudah buka sejak 1976.

Di kedai Mi Yamin ini, traveler bisa mencoba mi yamin manis dengan topping pangsit yang banyak dipesan oleh pengunjung.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2MjBfjL

May 30, 2019 at 06:39PM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "4 Kedai Mi Yamin Legendaris di Bandung, Ada yang Buka Sejak 1976"

Post a Comment

Powered by Blogger.