TRIBUNNEWS.COM - Elly Sugigi baru-baru ini mengizinkan sang putri, Ulfi Damayanti untuk mengikuti jejaknya berkarier di dunia hiburan tanah air.
Hal itu ia ungkapkan lewat postingan di Instagram yang mendoakan sang putri agar sukses jadi artis.
Elly juga meminta putrinya tidak drama juga 'panjat sosial' untuk meraih popularitas.
"Berdoa ya @ulfidmy semoga rejeki qmu ada byat didunia intertainer
no pansos no drama belajar dri nol ya fi..
dan jgn sampe tinggi hati atau sombong..
atau sok kecantikan ..ok ok ..," tulis Elly di keterangan fotonya bersama sang putri.
Benar-benar terjun jadi artis, Ulfi memakai nama besar sang Ibu menjadi nama panggungnya.
Ya, Ulfi kini diperkenalkan dengan nama Ulfi Sugigi.
Dikutip dari Grid.id, nama Ulfi Sugigi diberikan langsung oleh sang mama, Elly Sugigi.
halaman selanjutnya
Let's block ads! (Why?)
http://bit.ly/2HsWqLQ
May 21, 2019 at 07:58PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Kembali Disatukan di Satu Sinetron, Dude Herlino dan Alyssia Soebandono Harus Banyak Berkonflik
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Bayu Indra Permana
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pasangan selebriti Du… Read More...
UPDATE Hasil Real Count KPU Pilpres 2019 Jokowi vs Prabowo Selasa (23/4) Pukul 18.45 WIB
Berikut update hasil real count KPU Pilpres 2019 pada pukul 18.45 WIB, dengan data masuk hingga 22.… Read More...
Promo KAI - Naik Kereta Api Galunggung Cuma Bayar Seribu hingga 30 April 2019, Cek Jadwalnya… Read More...
Banyak Petugas KPPS Meninggal, Sandiaga Uno Bakal Salat Gaib
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Taufik Ismail
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Calon Wakil Presiden Sandi… Read More...
Ramalan Zodiak Rabu 24 April 2019 Pisces Dipojokkan, Gemini Emosional, Sagitarius Boros
Inilah ramalan zodiak besok Rabu 24 April 2019 untuk 12 zodiak: Aries… Read More...
0 Response to "Ulfi Damayanti, Putri Cantik Elly Sugigi Siap jadi Artis, Tak Dibolehkan 'Pansos' oleh Sang Ibu"
Post a Comment