TRIBUNNEWS.COM - Pemain Barito Putera, Gavin Kwan Adsit berharap kembali mendapatkan panggilan dari timnas Indonesia asuhan Simon McMenemy.
Gavin Kwan Adsit tampil memukau saat Barito Puteramengalahkan Persita Tangerang dengan skor 3-1 pada pertandingan Grup C Piala Presiden 2019.
Gavin menjadi pahlawan Barito Putera dengan mencetak dua gol ke gawang skuat Pendekar Cisadane pada laga tersebut.
Prestasi ini tak lepas dari perubahan posisi yang dilakukan oleh pelatih Barito Putera, Jacksen F Tiago.
Gavin diplot sebagai penyerang karena absennya Samsul Arif yang harus mengikuti training camp timnas Indonesia.
Sebelumnya, Gavin merupakan bek sayap kanan andalan timnas U-23 Indonesia di Asian Games 2018.
Namun setelah itu, ia harus absen dari panggilan timnas Indonesia lantaran berjibaku dengan cedera.
HALAMAN SELANJUTNYA
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2VPYWjz
March 10, 2019 at 06:36PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Setelah 'Panas' dengan Kriss Hatta Lalu Putus dari Billy Syahputra, Ini Kabar Terbaru Hilda Vitria
Editor: Agung Budi Santoso
Ikuti kami di
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2M… Read More...
Ternyata Joko Widodo Bukan Nama Asli Jokowi: Kisah Unik Nama Presiden, dari Bung Karno hingga Jokowi
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Indonesia sudah memiliki 7 presiden sejak negara kesatuan ini berdiri pad… Read More...
Pensiun Jadi Anggota DPR RI, Fahri Hamzah Kini Sibuk Jualan Kopi Sachet Sampai Adakan PromoTRIBUNNEWS.COM - Fahri Hamzah sudah sekitar sebulan tak berangkat ke gedung Senayang sebagai an… Read More...
Harga HP Samsung Terbaru Bulan Oktober 2019, Samsung Galaxy A10 hingga Samsung Galaxy M30sBerikut ini Harga Terbaru HP Samsung Bulan Oktober 2019, Samsung Galaxy A10 hingga Samsung Galaxy M3… Read More...
Ramalan Zodiak Cinta Hari Ini Rabu 30 Oktober 2019 Aries Senang, Cancer Digoda, Emosi Libra BergolakBerikut ramalan zodiak cinta hari ini Rabu 30 Oktober 2019 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer,… Read More...
0 Response to "Cetak Dua Gol, Gavin Kwan Berharap Dipanggil Timnas Indonesia Lagi"
Post a Comment