TRIBUNNEWS.COM - Petinju Filipina, Manny Pacquiao, diminta melakukan pertandingan ulang melawan Floyd Mayweather Jr (Amerika Serikat).
Manny Pacquiao menggunakan media sosial yaitu Twitter pribadinya untuk melakukan pemungutan suara tersebut.
"Siapa yang harus saya lawan berikutnya?," tulis Manny Pacquiao
Pacquiao memberikan empat pilihan petinju yang akan dia jadikan sebagai lawan yaitu Floyd Mayweather, Keith Thurman, Danny Garcia, dan Shawn Porter.
Hasilnya, pada pemungutan suara tersebut, Manny Pacquiaomeraup total 80 ribu suara.
Dari semua suara tersebut, 70 persen pengguna Twitter lebih memilih Floyd Mayweather sebagai lawan Manny Pacquiao.
Adapun, 13 persen suara memilih Keith Thurman, sembilan persen suara memilih Danny Garcia, dan lima persen Shawn Porter.
BACA SELENGKAPNYA DI SINI
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2CCN1yr
March 24, 2019 at 10:49PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Ramalan Zodiak Besok, Sabtu 30 November 2019: Taurus Bijaksana, Cancer Jangan Suka Ikut CampurTRIBUNNEWS.COM - Simak ramalan zodiak besok, Sabtu 30 November 2019.
Taurus akan dianggap bijaksana … Read More...
Jadwal Timnas Indonesia U-20 International Cup Bali Live SCTV, Hadapi Arsenal di Laga Pembuka
TRIBUNNEWS.COM - Laga uji coba akan digelar untuk persiapan Timnas Indonesia U-20 menuju Piala Duni… Read More...
Polri Beri Izin Acara Reuni 212 Diselenggarakan, Peserta Diharapkan Tunduk pada Aturan yang Berlaku
TRIBUNNEWS.COM - Kabag Penum Mabes Polri, Kombes Pol Asep Adi Saputra memberikan pernyata… Read More...
Dulu Sarungan, Kini Modis Bercelana Panjang, Ada Sentuhan Istri di Balik Tampilan Baru Ma'ruf Amin Laporan Wartawan Tribunnews.com, Reza Deni
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Wakil Presiden Ma'ruf Amin… Read More...
Diajak Clubbing Pembalap Jorge Lorenzo saat Bertemu di Bali, Nikita Mirzani: Kayakanya Dia Suka Deh
TRIBUNNEWS.COM - Selebriti Nikita Mirzani mengatakan bahwa pembalab MotoGP Jorge Lorenzo seper… Read More...
0 Response to "Survey Membuktikan, Manny Pacquiao Diminta Bertarung Ulang dengan Floyd Mayweather Jr"
Post a Comment