Laporan Wartawan Tribun Jabar, Seli Andina Miranti
TRIBUNNEWS.COM, SUMEDANG - Tiga pendaki gunung yang ditemukan tewas di Gunung Tampomas, Kabupaten Sumedang, Minggu (3/3/2019), diperkirakan naik melalui jalur Narimbang.
Ketiga korban ditemukan di Pos 4 yang ada di Desa Cibeureum Kulon.
Di jalur itu sendiri ada 5 pos.
Saat ditemukan, korban dalam keadaan telentang.
Menurut salah seorang saksi yang menemukan korban, Aril Muhammad Mughni Fachry (17), kemungkinan ketiga korban tersebut naik tanpa persiapan yang cukup.
"Semuanya berdekatan, dua orang sekitar SMP-an, satu orang lagi masih kecil, yang satu keluar darah dari mulut," ujar Aril.
Diperkirakan ketiga pendaki gunung mengalami hipotermia.
Ketiganya ini ditemukan tidak menggunakan jaket dan alas tidur.
Baca: Mobil yang Ditumpangi Bupati Demak Kecelakaan, Sang Ajudan Meninggal
Saat ditemukan, kondisi tubuh ketiganya sudah kaku.
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2ILvcml
March 03, 2019 at 03:11PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Aksi Para Militer dalam Film Act of Valor, Tayang di Bioskop TransTV Pukul 21.00 WIBTRIBUNNEWS.COM - Film Act of Valor akan tayang di Bioskop TransTV, Kamis (28/11/2019) pukul 21.… Read More...
Belanja, Baca Berita, dan Bermain Gim dalam 1 Aplikasi - Republika OnlineBelanja, Baca Berita, dan Bermain Gim dalam 1 Aplikasi Republika Online
Belanja, Baca Ber… Read More...
Ganjar Sebut 3 Alasan Pelamar CPNS 2019 Pemprov Jateng: Yang Nyinyir saat Demo Biar Bisa KontribusiTRIBUNNEWS.COM - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menebak motivasi para pelamar Calon Pegaw… Read More...
Timnas Basket 3x3 Putri Bidik Medali Emas Sea GamesTim nasional bola basket 3x3 putri menggelar konferensi pers di Sentul, Bogor pada Rabu (27/11/2019)… Read More...
POPULER: Prank Billy Syahputra Digerebek Polisi saat Syuting 'Pagi Pagi Pasti Happy', Uya Kuya Panik
TRIBUNNEWS.COM - Billy Syahputra, adik almarhum Olga Syahputra kena prank saat sedang syu… Read More...
0 Response to "Tiga Pendaki yang Tewas di Gunung Tampomas Diperkirakan Warga Indramayu"
Post a Comment