Search

Beredar Foto Panglima TNI Disebut Dukung Jokowi, Gibran Rakabuming Gusar dan Ungkap Fakta Sebenarnya

TRIBUNNEWS.COM -- Anak sulung Presiden RI Jokowi, Gibran Rakabuming Raka mengomentari foto yang Panglima TNI yang viral di media sosial.

Tak hanya komentar biasa, Gibran Rakabuming juga mengungkap fakta kebenaran dari foto tersebut.

Sebab, pada foto yang beredar, disebut bahwa Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mendukung calon presiden dan wakil presiden nomor urut 01, Jokowi-Maruf Amin.

Tampak dalam foto tersebut, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto tampak berswafoto bersama dengan sejumlah tokoh.

Para tokoh itu di antaranya Kapolri Jenderal Tito Karnavian, Ketua DPR RI Bambang Soesatyo, Puan Mahari dan lainnya.

Di foto tersbeut, memang terlihat Tito Karnavian, Hadi Tjahjanto dan Bambang Soesatyo mengacungkan jempol sambil tersenyum ke arah kamera.

Kemudian, foto itu diposting oleh akun @Restcayah, pada Kamis (16/5/2019).

Di postingan itu juga menandai akun Twitter @bawaslu_RI dan menanyakan apakah berani memeriksa salah satu di foto tersebut.

Sosok yang ia sebut yakni merujuk pada Hadi Tjahjanto.

Halaman selanjutnya

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2w3s4sP

May 17, 2019 at 05:04PM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Beredar Foto Panglima TNI Disebut Dukung Jokowi, Gibran Rakabuming Gusar dan Ungkap Fakta Sebenarnya"

Post a Comment

Powered by Blogger.