Search

Cristiano Ronaldo Kalah dari Pemain Asia dalam Pemungutan Suara Sampul FIFA 20

TRIBUNNEWS.COM - Penyerang Tottenham Hotspur, Son Heung-min, secara mengejutkan mengalahkan Cristiano Ronaldo dalam pemungutan suara untuk sampul FIFA 20.

Son Heung-min diketahui berhasil mengalahkan Cristiano Ronaldo dalam pemungutan suara untuk sampul FIFA 20.

Dilansir BolaStylo.com dari Sport Bible, pemungutan suara untuk sampul EA Sports itu digelar EA Sports sebanyak dua kali.

Pada November lalu, Son Heung-min mengalahkan Cristiano Ronaldo dengan memperoleh suara sebesar 48%.

Sedangkan pemungutan suara kedua yang digelar pada Februari juga dimenangkan Son Heung-min setelah unggul tipis dari Ronaldo.

Setelah dilakukan pemungutan dua kali, Son Heung-min dipastikan mengalahkan Ronaldo setelah berhasil meraih dengan total perolehan 203.974 suara.

Sedangkan Ronaldo yang juga meraih presentase sama dengan Son Heung-min hanya mendapat 202.691 suara.>>>BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2vaj6cS

April 20, 2019 at 04:44PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Cristiano Ronaldo Kalah dari Pemain Asia dalam Pemungutan Suara Sampul FIFA 20"

Post a Comment

Powered by Blogger.