Search

Dinda Hauw Sumbangkan Baju-baju Lamanya Usai Mantapkan Diri Berhijab

TRIBUNNEWS.COM - Setelah memutuskan untuk berhijrah, Dinda Hauw memantapkan hati untuk konsisten memakai hijab.

Bahkan ia rela menyumbangkan baju lamanya dan mengoleksi busana-busana Muslim.

"Baju sendiri aku belum pakai kaus kaki ya, kalau orang-orang kan 'tutup juga kakinya karena aurat', ya semua proses, aku pun pakai hijab enggak langsung syar'i," kata Dinda saat dijumpai di kawasan Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, (25/4/2019).

Ia juga mengaku kini masih dalam proses memakai baju muslim yang baik dan benar.

"Aku pakai hijab pelan-pelan, tadinya enggak pakai ciput sekarang pakai ciput," ungkap Dinda.

"Terus bajunya yang penting enggak ketat karena aku enggak suka kan, akhirnya ya sudah aku pakai baju longgar atau ke mana-mana pakai outer," jelas Dinda Hauw.

Halaman Selanjutnya

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2W814DR

April 25, 2019 at 09:26PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Dinda Hauw Sumbangkan Baju-baju Lamanya Usai Mantapkan Diri Berhijab"

Post a Comment

Powered by Blogger.