TRIBUNNEWS.COM, SOLO - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Surakarta mulai mendistribusikan logistik untuk Pemilu 2019, Senin (15/4/2019).
Dari pantauan TribunSolo.com, di gudang KPU yang berada di Jalan Kahuripan Utara Nomor 23, Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari, Solo, tampak ada puluhan petugas.
Di antara mereka, ada yang tengah membungkus surat suara di amplop, mengemasnya dalam plastik, mengangkat kotak suara hingga bilik suara yang akan diserahkan kepada panitia pemungutan suara (PPS).
"Total ada 15.757 item logistik untuk Pemilu 2019 yang didistribusikan ke TPS lewat PPS," ungkap Ketua KPU Solo Nurul Sutarti di sela-sela mengawasi distribusi logistik.
BACA SELENGKAPNYA>>>
Let's block ads! (Why?)
http://bit.ly/2Zd8c3W
April 15, 2019 at 11:16PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Longsor Timpa Satu Rumah, 4 Orang MeninggalHujan yang terus mengguyur wilayah Bogor pada Jumat malam, membuat tebing setinggi lima meter longso… Read More...
ESL Indonesia Championship Dota 2, Aura Esports Habisi PG Barracx… Read More...
Satu Orang Dikabarkan Sekarat Dampak Sumur Minyak Ilegal di Bungku Kembali Terbakar
TRIBUNNEWS.COM, JAMBI - Sumur minyak ilegal di kawasan Kecamatan Bajubang, Kabupaten Bata… Read More...
Ratusan Siswa SMKN 2 Serang SMAN 4 Kota Kupang, Bawa Pisau, Gear Motor, dan Batu
TRIBUNNEWS.COM, KUPANG - Ratusan Siswa SMKN 2 Serang SMAN 4 Kota Kupang, Bawa P… Read More...
Menhub: Integrasi Kereta dan Transjakarta di Stasiun ManggaraiMasih soal moda transportasi massal Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menargetkan proyek integra… Read More...
0 Response to "KPU Solo Mulai Distribusikan Logistik Pemilu 2019 untuk 1.734 TPS"
Post a Comment