TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengatakan bahwa bukan salah David de Gea bahwa timnya kini ada di posisi keenam klasemen.
Manchester United hanya bisa bermain imbang 1-1 saat menjamu Chelsea pada laga pekan ke-36 Liga Inggris, Minggu (28/4).
Pada laga ini Manchester United sempat unggul terlebih dahulu sebelum Chelsea menyamakan kedudukan.
Baca Juga: Usai Marah-marah, Pelatih Juventus Sebut Sepak Bola Olahraga Bodoh
Gol penyeimbang ini hadir dari kesalahan David de Gea yang tak sempurna menyelamatkan tembakan jarak jauh Antonio Ruediger sehingga bisa dimanfaatkan Marcos Alonso.
BACA SELENGKAPNYA DI SINI
Let's block ads! (Why?)
http://bit.ly/2DEovxp
April 29, 2019 at 02:24PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Klub Kaya Malaysia Tetap Kalah saat Eks Bintang Manchester United Mandul
TRIBUNNEWS.COM - Eks pemain Manchester United tak bisa mencetak gol pada laga terbaru Liga Champion… Read More...
Inilah Ramalan Zodiak Senin 29 April 2019 Taurus Egois, Gemini Sibuk, Sagitarius Ceria
Inilah ramalan zodiak besok Senin 29 April 2019 untuk 12 zodiak: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo… Read More...
Link Live Streaming Final Badminton Asia Championship Marcus/Kevin vs Endo/Watanabe, Hari Ini
Sedang berlangsung Live streaming final Badminton Asia Championship, Marcus/Kevin vs Endo/Watanabe
… Read More...
Live Score Hasil Burnley vs Man City Liga Inggris Pekan 36, Malam Ini Pukul 20.00 WIB, Pantau di HP
Berita Terkait
Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Daryono
Ikuti kami di
Let's bl… Read More...
Wajah Nikita Mirzani Usai Melahirkan Anak Ketiganya Jadi Sorotan Saat Live di Instagram
TRIBUNNEWS.COM - Sempat diterpa isu hamil bohongan, Nikita Mirzani buktikan ke publik bah… Read More...
0 Response to "Man United Terperosok ke Posisi 6, Solskjaer Enggan Salahkan De Gea"
Post a Comment