Badan Meterologi Kilimatologi dan Geofisika, BMKG, resmi mencabut peringatan dini tsunami di wilayah Maluku Utara dan Sulawesi Utara. Hal ini disampaikan kepala BMKG, Dwikorita, Jumat dini hari. Sebelumnya, gempa bermagnitudo 7,1 ini mengguncang daerah Maluku Utara dan Sulawesi Utara. Titik gempa berlokasi 137 kilometer barat laut Jailolo-Maluku Utara, dengan kedalaman 73 kilometer. Gempa ini berpotensi tsunami dengan ketinggian gelombang maksimum 1,2 meter. Berdasarkan pemodelan BMKG, kota Minahasa menjadi daerah yang berpotensi tsunami. BMKG mengimbau warga agar menjauhi kawasan pantai.
https://ift.tt/2qRtWpa
November 15, 2019 at 07:29AM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ini Penjelasan Penyebab Gempa Oleh BMKG"
Post a Comment