Search

Viral Curhatan MUA Asal Malang Diminta Merias di Pernikahan Mantan, Dulu Putus Karena Diselingkuhi

Sudah Ditinggal Nikah, Gadis Ini Dimintai Tolong Merias di Pernikahan Mantan, Curhatnya Viral

TRIBUNNEWS.COM - Seorang pengguna Twitter bernama @MelindaAghnia membagikan pengalaman awkwardnya saat diminta tolong merias keluarga eks pacar di hari pernikahan sang mantan.

Diketahui dari akun Instagram, Melinda memang berprofesi sebagai make up artist.

Gadis asal Malang, Jawa Timur ini kerap diminta untuk merias di berbagai acara spesial.

 VIRAL Niat Cuci Baju Istri, Suami Kalang Kabut Saat Blus Putih Jadi Pink, Minta Bantuan di Medsos

 Viral Pasangan Menikah dengan Mas Kawin Berupa Padi yang Terinspirasi Adat Sunda, Ini Maknanya

Namun siapa sangka, profesinya itu justru membuat ia punya pengalaman tak terduga dengan keluarga sang mantan kekasih.

Ibu dari mantan pacarnya meminta Melinda untuk merias seluruh keluarga besarnya di hari sang mantan menikah.

Mau nolak tidak enak, tapi kalau tidak nolak pasti bakal awkward.

Cerita ini pun dibagikan Melinda melalui Twitter.

Cuitan Melinda lantas menjadi viral.

Ilustrasi make up artist
Ilustrasi make up artist (Tribun Timur/ Muhammad Abdiwan)

 VIRAL VIDEO Diduga Kawin Lari, 10 Keluarga Istri Grebek & Bakar Rumah Suami, Rumah Dilempari

Hingga artikel ini dimuat, cuitan itu telah diretweet 10 ribu akun dan disukai 29 ribu akun.

HALAMAN SELANJUTNYA -------------->

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2WAu2x6

November 03, 2019 at 06:52AM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Viral Curhatan MUA Asal Malang Diminta Merias di Pernikahan Mantan, Dulu Putus Karena Diselingkuhi"

Post a Comment

Powered by Blogger.